Layar Crunchyroll Akhirnya Masuk Indonesia, Worth kah? Banyaknya judul yang telat diambil alih siar, integrasi pembayaran mata uang Rupiah yang terlambat, serta daftar tayang yang 'membosankan' menjadikannya kurang layak untuk dicoba (setidaknya saat ini).
Layar Anya dan Yotsuba: Bagaimana Seharusnya Anak Kecil Digambarkan Di tengah-tengah berbagai karakter anak kecil di produk pop kultur dewasa ini yang digambarkan 'menyimpang', keberadaan Anya dan Yotsuba mengingatkan kembali bagaimana anak kecil seharusnya digambarkan: polos, ingin tahu, dan mempunyai pemahamannya sendiri akan dunia.
Layar Tentang Idol Lama dan Idol Baru Virtual Youtuber, dengan segala konsekuensinya, berhasil mendobrak tatanan idol konvensional yang harus seiso, tiada romansa, dan tidak aneh-aneh. Sayangnya, kebiasaan idol lama masih saja dibawa-bawa oleh para penggemar dan pembencinya.
Layar Izumi-san dan Maskulinitas yang Dipertanyakan Haruskah sedemikian rupa perlakuan yang didapat? Kenapa mereka yang mengkritisi tak pernah menggunakannya sebagai sarana berkaca akan memperbaiki dirinya sendiri?
Rilis Pers Rhea Ageha akan Memulai Debut sebagai Virtual YouTuber dari Gen 0 ALTERLY pada 2 Maret 2022 Rhea Ageha sang putri dari kerajaan kupu-kupu akan hadir menyapa para manusia sebagai VTuber anggota Gen 0 ALTERLY.
Rilis Pers Luthfi Halimawan dan Komunitas Virtual YouTuber Virtunix Jalin Kerjasama Baru sebagai Investor Melihat potensi yang ada pada Mira Fridayanti dan talent-talent yang dimiliki Virtunix, Luthfi Halimawan memutuskan untuk investasi ke komunitas Virtual YouTuber tersebut dengan tujuan memperluas jangkauan bisnis dan meningkatkan peluang kerja di Indonesia.
Layar Rushia dan Mafumafu, atau, Orang Dalam Sangkar Burung Ranah privat publik figur yang tersebar luas memang bukan hal baru. Tak jarang kasus ini memanas dan memakan korban. Tidak lupa, netizen yang duduk manis dan menikmati semua kekacauan ini dari kejauhan.
Layar Sono Bisque Doll wa Koi wo Suru, atau Cahaya Benderang dari Seorang Kitagawa Marin Sono Bisque Doll wa Koi wo Suru atau My Dress-up Darling adalah bacaan romcom menyenangkan, salah satunya karena Kitagawa Marin yang sungguh menyegarkan untuk diperhatikan.
Rilis Pers Agensi Vtuber Indonesia, Yume Reality Siap Meluncurkan Chapter Keduanya! Bertemakan Jolly Jungle, tiga virtual youtuber Yume Reality akan debut tengah Januari ini!
Rilis Pers Sambut Tahun Baru 2022, ALTERLY Hadirkan Konser 3D Virtual YouTuber Pertama di Indonesia ALTERLY 2022 New Year Concert akan menjadi persembahan spesial para fans VTuber di tanah air dengan konser 3D VTuber pertama di Indonesia.
Rilis Pers Snowdrop Live ID, Agensi VTuber Indonesia Dengan Talenta Menjanjikan Dikutip dari tweet Snowdrop Live ID, Generasi Dua Snowdrop akan debut pada 6-7 Januari 2022.
Rilis Pers Pengumuman Kelulusan Talenta Nakama Virtual Generasi 1 Nakama Virtual resmi mengumumkan kelulusan talenta Dedy Fortemus, Naka Ramatya, dan Shirageshi Nana.
Rilis Pers Comic Frontier Virtual 2 Hadirkan Pengalaman Event Offline dalam Ranah Virtual Dalam Comic Frontier Virtual 2 para pengunjung bisa berinteraksi dengan kreator dan para talenta virtual dalam metaverse mini Rabbit Sky.
Literatur Blue Period, atau Dunia Ketika Anda Belum Menemukan Jati Diri Menjadi dewasa adalah mencari jati diri. Namun, seringkali kita masih bingung akan masa depan yang akan kita ambil. Inilah yang diceritakan oleh manga Blue Period. Pahit manisnya hidup, dan segala di antaranya.
Rilis Pers Leifa Nerine, Virtual Youtuber Dewi Laut dari Alterly akan Debut pada 2 September 2021 Leifa Nerine menjadi karakter ketiga yang debut sebagai anggota virtual youtuber generasi 0 ALTERLY.
Rilis Pers Milly Cotone, Virtual Youtuber Baru dari ALTERLY akan Debut di 27 Agustus 2021 Milly Cotone akan melakukan debut perdana sebagai anggota virtual youtuber generasi 0 ALTERLY.
Rilis Pers #1stAnnivHaruComrade, Event Perayaan 1 Tahun Pendirian Lingkar Karya Prof. Harunozuka & Comrade Bandung, 19 Juli 2021 - 1 Agustus 2020 Kreator Virtual asal Indonesia, Prof. Harunozuka mendirikan suatu lingkar karya yaitu dengan nama Prof. Harunozuka & Comrade alias HaruComrade. Lingkar karya tersebut telah
Layar Menyimak Sejarah Prefektur Saga dengan Zombieland Saga Nama Saga mungkin terdengar tidak asing seiring hadirnya serial anime bertajuk Zombieland Saga yang bertemakan sekelompok zombi-idola yang dihidupkan kembali untuk tujuan meraih popularitas Saga seantero Jepang. Selebihnya, Saga merupakan
Rilis Pers Prof. Harunozuka & Comrade Menggelar Event Cosplay Online Perdananya, Virtual Cosplay Show Bandung, 5 Juli 2021 – Dengan ucap syukur, Prof. Harunozuka & Comrade (disingkat HaruComrade) mengumumkan event cosplay online perdananya dengan nama Virtual Cosplay Show yang akan dilaksanakan pada tanggal 1 Agustus 2021
Layar Disney Umumkan Seri Anime Star Wars Star Wars anime? Â Beberapa fans star wars mungkin sering memikirkan apa jadinya jika serial Star Wars digarap dengan gaya anime. Banyak sekali fanart yang memadukan Star Wars dengan gaya anime
Rilis Pers 23rd DigiCon6 ASIA Awards Siap Digelar!!! Film merupakan salah satu media yang paling diminati oleh masyarakat baik sebagai bentuk hiburan maupun sebagai alat untuk menyuarakan ide, pandangan, dan kreativitas. Para sineas mengerahkan banyak ide untuk menciptakan
Layar Otogibara Era dan Perpisahan yang Tidak Bisa Dihindari Secara mengejutkan, Otogibara Era (Gibara) dari Nijisanji memutuskan untuk lulus dari kegiatannya sebagai Vtuber. keputusan ini dibuatnya karena ia telah menemukan apa yang dia cari selama ini. Keputusan untuk graduate
Eksplorasi Menolak Hubungan Fiktif Bersama Hori dan Miyamura Mengapa Horimiya, anime-adaptasi-manga-adaptasi-web novel ber-genre romance-comedy yang menjelaskan hubungan remaja secara akurat dan mengeksplorasi tema-tema sangat nyata seputar hubungan tersebut, justru banyak tidak disukai oleh otaku Indonesia? Salah satu post
Layar Bagaimana Jika VTuber Favorit Anda Suatu Hari Membuka Akun Onlyfans? Sudah cukup lama sejak puncak drama VTuber yang menyangkut Haachama dan Coco, juga sudah lewat beberapa saat setelah drama besar terakhir—setidaknya yang saya ketahui—terkait fenomena baru ini. Agaknya,
Layar Ketika Istri Terobsesi dengan K-Pop: Sebuah "Balasan" Lima bulan lalu, penulis sempat membahas tentang salah satu FTV Indosiar yang menceritakan suami yang kecanduan dengan game. Kali ini, setelah menerima banyak permintaan dari penggemar, penulis akan membahas "balasannya"