Eksplorasi Otsu Rismed! Enam tahun lalu, tiga pemuda asal Binus University berkelakar untuk membangun sebuah media wibu. Mereka berhasil mewujudkannya.
Eksplorasi Menuju Penikmat Jejepangan Bermasyarakat: Sebuah Panduan Hidup Lebih Bijak Lelah dicap negatif menyukai budaya Jepang, namun tidak ada hal lain yang lebih mengasyikkan? Mungkin waktunya kalian membaca panduan singkat ini.
Liputan Paripico 2023: Terbang Bersama Para Kreator Hebat Di tengah event jejepangan yang terus menjamur seusai pandemi, Paripico membawa angin segar di tengah ratusan event yang itu-itu saja. Seperti apa keseruan di sana?
Rilis Pers Ingin Nyanyi Bareng Vtuber? Ayo Datang ke Acara VIRTUAL ALL-STAR JAM! Acara tribute night Vtuber pertama di Indonesia yang akan menghadirkan berbagai karya lagu dari para Vtuber Agensi dan Indie dari Indonesia dan dunia yang diadakan oleh Gejolak Wibu Akhir Pekan (GWAP) bersama Project:Livium
Rilis Pers Genshin Impact v3.4 Akan Hadir dengan Lantern Rite dan Area Baru pada Tanggal 18 Januari Nikmati perayaan terbesar dari tahun baru Teyvat. Jelajahi area padang pasir berbadai di Sumeru bersama Alhaitham dan Yaoyao!
Rilis Pers Genshin Impact v3.3 Resmi Dirilis pada 7 Desember Menghadirkan Genius Invokation TCG, memperkenalkan Wanderer dan Faruzan, dan mengajakmu bergabung di permainan kartu terpopuler di Teyvat!
Eksplorasi Gatekeeping Cosplay, Untuk Siapa? Dewasa ini, terjadi gesekan antara cosplayer lama dan baru, tentang apa seharusnya 'cosplay'. Jika terus dibiarkan, cosplayer baru semakin urung untuk melanjutkan hobinya.
Liputan Momijifest 2022: Panggung Cosplay di Tengah Terik Cuaca Jakarta Masih menjadi bagian dari acara jejepangan yang hadir pasca pelonggaran pandemi, Momiji Gari menghadirkan hal serupa di tengah-tengah ibukota. Seperti apa keseruan acaranya?
Liputan Mangafest XII 2022: Akhirnya Ngevent Lur!! Sempat menuai sejumlah drama sebelum acara, Mangafest XII tetap sukses terlaksana. Seperti apa keseruan acaranya?
Rilis Pers Genshin Impact v3.2 Akan Rilis Tanggal 2 November Update terbaru ini akan membawakan akhir yang menegangkan dari Quest Archon Sumeru dan memperkenalkan Nahida serta Layla sebagai Karakter baru yang dapat dimainkan.
Layar Crunchyroll Akhirnya Masuk Indonesia, Worth kah? Banyaknya judul yang telat diambil alih siar, integrasi pembayaran mata uang Rupiah yang terlambat, serta daftar tayang yang 'membosankan' menjadikannya kurang layak untuk dicoba (setidaknya saat ini).
Rilis Pers Moccatune Berkolaborasi dengan Studio Eternal Dream dan Niji Games Merilis Lagu Berjudul “Kisah Ini” untuk meningkatkan Mental Health Awareness Moccatune bekerjasama dengan studio game kreatif Eternal Dream dan NijiGames memproduksi Original Soundtrack (OST) berjudul “Kisah Ini” untuk game Menggapai Mentari (The Sun Shines Over Us) yang bertujuan meningkatkan awareness masyarakat terhadap mental health.
Layar Anya dan Yotsuba: Bagaimana Seharusnya Anak Kecil Digambarkan Di tengah-tengah berbagai karakter anak kecil di produk pop kultur dewasa ini yang digambarkan 'menyimpang', keberadaan Anya dan Yotsuba mengingatkan kembali bagaimana anak kecil seharusnya digambarkan: polos, ingin tahu, dan mempunyai pemahamannya sendiri akan dunia.
Liputan Comic Frontier 15: Kebahagiaan dalam Suasana Absurd dan Kacau Pembahasan terus-terusan tentang 'drama' tidak bisa dan tidak boleh menutupi antusiasme dari mereka yang bertemu teman lama atau mendapatkan merch kesukaan mereka. Inilah liputan Risa Media di Comifuro 15.
Eksplorasi Bahaya Temanmu yang Selalu Menyalahkan Perempuan Selalu menyalahkan perempuan atas kegagalan dalam diri, dan menganggap semua perempuan 'enak' dan 'pantas dihukum'? Awas! Ini adalah ciri-ciri seorang incel.
Jangan Bingung! Ini Rute Transportasi ke Comifuro 15 Comifuro 15 sekarang diadakan di ICE BSD Tangerang. Jauh? Bingung ke sana gimana? Risa kasih tau caranya!
Liputan Battle of the Toys 2022: Khilaf, Cari Ilmu, dan Bersenang-senang Seiring dengan menurunnya kasus COVID-19, sejumlah perhelatan pop kultur mulai menunjukkan batang hidungnya. Wibu-wibu yang sudah kangen berkumpul dan bersosialisasi, meramaikan event-event yang datang silih berganti. Salah satu dari event
Layar Tentang Idol Lama dan Idol Baru Virtual Youtuber, dengan segala konsekuensinya, berhasil mendobrak tatanan idol konvensional yang harus seiso, tiada romansa, dan tidak aneh-aneh. Sayangnya, kebiasaan idol lama masih saja dibawa-bawa oleh para penggemar dan pembencinya.
Gaming Tirani di Bumi Sumeru, Lebih Kejam Dibanding Inazuma Sekilas, Sumeru dikenal sebagai negara yang maju, terbuka, dan rasional. Namun, tersimpan keburukan fatal di baliknya yang akan meruntuhkan tatanan sosial jika sampai terbuka.
Gaming Traveler Bukan 'Babu' dan Poin-Poin Lain Dari Genshin Berkebalikan dengan apa yang dipahami orang selama ini, Traveler bukanlah babu yang bekerja ini itu tanpa dibayar! Inilah sejumlah fakta menarik mengenai lore Genshin Impact!
Rilis Pers Battle of the Toys 2022 Segera Digelar di QBIG BSD! Sabtu-Minggu ini bakal ada event seru di BSD, loh!
Musik Kini, Kabar Kehilangan Vocaloid Terasa Aneh dan Usang Artikel spesial dibuat khusus untuk menyabut hari jadi ke-15 Hatsune Miku, mengabarkan situasi Vocaloid saat ini.
Rilis Pers Ayo Dukung Komik Pilihanmu dalam Ajang Mangaka Fire VI Sudah ada 137 judul komik yang ikut serta dalam Mangaka Fire Vi, sekarang giliranmu untuk menentukan siapakah pemenang komik favorit!
Eksplorasi Perempuan Otaku di Indonesia: Tersingkirkan dan Dalam Bahaya Kondisi perhobian jejepangan seperti mulai membuat sebagian kaum hawa merasa tidak nyaman. Apa saja isu yang mereka hadapi saat ini, dan bagaimana cara kita menyelesaikannya?
Rilis Pers Genshin Impact Versi 2.8 Hadir Tanggal 13 Juli Update baru ini membawa petualangan musim panas yang mendebarkan, kostum indah, serta kisah menarik tentang Shikanoin Heizou dan kawan-kawan!